Pertanyaan yang masih menimbulkan misteri.
Hehehehe. Karena, sebenarnya apapun Kategori atau Label yang kalian buat, tetap sering dikunjungi pembaca. Asalkan konten kalian sudah mengikuti panduan 13 Tips Jitu Membuat Artikel yang Disukai Pembaca
Mungkin lebih tepatnya kita bicara soal niche blog. Pasalnya, penggunaan Kategori atau Label harus kalian ingat kembali. Untuk membuat folder dalam sebuah blog. Supaya pembaca lebih mudah menavigasi (mengakses) konten apa saja yang kalian bahas dalam blog tersebut, bukan supaya sering dikunjungi.
Jadi, buatlah folder menggunakan Label dalam sebuah blog, supaya pembaca tidak bingung jika ingin membaca konten tertentu yang sedang pembaca cari.
Semoga panduan membuat label/tag di blog dari tulisan wortel bisa dipahami. Jika ada pertanyaan, langsung tulis di komentar, ya.
0 comments:
Post a Comment